Archive for August 2014


1.   Pengertian Iman Kepada Rasul
Dalam bahasa arab rasul berarti utusan.
Menurut istilah rasul yaitu orang yang diberi wahyu oleh Allah SWT berupa perintah syariat tertentu untuk disampaikan kepada umatnya.

“Iman adalah percaya kepada Allah SWT, malaikat – malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, Rasul-rasulnya, hari akhir serta ima kepada takdir baik dan buruk.” (H.R Muslim).

Iman Kepada Rasul

Posted by : Alya Starleta
Friday, 22 August 2014
0 Comments


A.   Pengertian Bacaan Mad
Dari segi bahasa, mad artinya panjang. Huruf mad ada 3, yaitu :أ , وْ , ي

B.    Macam – macam bacaan mad
1.    Mad Thabi’i
Mad Thabi’i adalah apabila ada huruf hijaiah yang berharakat fathah  bertemu dengan alif أ ), huruf hijaiah yang berharakat kasrah  bertemu dengan ya’ ( ي ) mati, dan huruf hijaiah yang berharakat dhomah bertemu dengan wau ( وْ ). Panjangnya satu alif atau dua harakat.

Hukum Bacaan Mad

Posted by : Alya Starleta 5 Comments

Berikut merupakan nama-nama dan kegunaan dari alat-alat di laboratorium fisika SMP ku :
  • Hydrometer adalah alat yang digunakan untuk mengetahui berat jenis zat cair.
  • Thermometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu suatu benda.
  • Pipa kapiler adalah bejana yang digunakan untuk mengetahui adanya peristiwa     kapilaritas.

Nama Alat dan Kegunaan di Laboratorium Fisika

Posted by : Alya Starleta 0 Comments


A.    Tujuan                :
Mengetahui perbedaan pertumbuhan kecambah kacang hijau di tempat gelap dan terang.
B.     Alat dan Bahan  :
Ø  2 buah botol bekas air mineral
Ø  Penggaris
Ø  Kertas label
Ø  Biji kacang hijau
Ø  Air
Ø  Kapas
C.    Langkah kerja    :

Pertumbuhan Kecambah

Posted by : Alya Starleta 6 Comments

- Copyright © Hikaru's Blog - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -